Kamis, 11 Oktober 2012

Main Game Ding dong di Komputer

Main Game Ding dong di Komputer


Pernahkah anda bermain game dingdong, PS 1, PS 2 di komputer.Di sini saya

akan membahas dulu cara bermain game dingdong.Anda ingin main game

arcade (dingdong )seperti Robocop,Tetris,Double Dragon, Mortal Kombat,

Street Fighter dan banyak lagi. Kini bisa anda

bisa bermain game dingdong di
komputer anda.

Ingat download dulu Emulatornya supaya game bisa jalan

Berikut langkah-langkah untuk memainkan Game ding-dong di PC :

1. Download Emulator Gamenya di sin
mame emulator.zip

2. Extract file zip atau tersebut di folder yang di inginkan
3. Download semua Rom Gamenya di sini untuk bisa bermain
4. Setelah di download Rom Gamenya
(ingat jangan di extract untuk rom game ini) biarkan file berformat zip ini

utuh sebagaimana mestinya biar game berfungsi
5. Simpan semua ROM Game yang berformat zip ini ke dalam folder ROM yang

ada di folder Emulator Mame32 V.9.0.1.
6. Selesai anda mulai bisa bermain game dingdong ini di komputer.
Jangan lupa memilih judul game sesuai Rom Game yang di download tadi
Untuk contoh Rom Game bisa di Download di sini

metal slug 5

Selanjutnya Anda tinggal menjalankan aplikasi Mame lalu disitu akan muncul

ratusan judul game.Anda disini tinggal memilih judul game yang sesuai antara

directory
dengan Rom yg Anda download.Misal : Rom yg Anda download adalah DOUBLE

DRAGON
 maka arahkan cursor Mortal Kombat lalu tekan Enter.Tapi jangan lupa

sesuaikan juga directorynya.Karena di sini banyak jenis game yang sama
dengan versi yang berbeda-beda macamnya.

Setelah layar berganti biasanya akan muncul kotak dgn tulisan putih.

Tunggulah beberapa detik, apabila layar masih tetap sama tekan saja tombol

"Arrow Right"Arrow Left" Arrow Up"Arrow Down"Setelah itu biasanya di layar

utk sesaat akan muncul gambar pecah-pecah tapi abaikan saja karena sedang

loading.Layar selanjutnya langsung menuju tampilan yg persis dengan versi

ding-dong .

Saya ucapkan selamat, karena sekarang Anda sudah bisa memainkan DOUBLE

DRAGON Untuk memasukkan coin tekan angka 5 di keyboard, lalu tekan angka

1 untuk bermain player atau tekan angka 2 untuk bermain player 2. Untuk

mengatur dan melihat configurasi defaultnya tekan tombol Tab pada keyboard.

Untuk mengakhiri permainan tekan tombol Esc. Selamat Mencoba.......

untuk room.nya anda bisa donlot di sini

kaset ding dong

Artikel Terkait:

3 komentar:

Comment Using Facebook